Alhamdulillah, Rabu, 16 Maret 2022, Staf Tahfizh Jenjang IL/IM Pesantren Islam Al-Irsyad mewisuda 32 Santri Syaqqah Tahfizh yang telah menyelesaikan hafalan 30 Juz Al Qur’an di mana 5 santri di antaranya mendapatkan ijazah sanad Al Qur’an riwayat Hafsh ‘An ‘Ashim dari program Sanad Pesantren Islam Al-Irsyad. Wisuda ini juga bebarengan …
Selengkapnya »Arsip Label: Prestasi
Alhamdulillah, Utusan PIA Raih Juara Pertama MHQH Tingkat Nasional Cabang Hafalan Hadits
Alhamdulillah bini’matihi tatimusshalihat, salah satu utusan Pesantren Islam Al-Irsyad (PIA) Tengaran atas nama Fadhilah Zaki Pradana meraih gelar juara pertama pada Musabaqah Hafalan Al-Quran dan Hadits (MHQH) Pengeran Sultan Bin Abdul Aziz Al-Saud Tingkat Nasional ke-12 untuk cabang Hafalan Hadits. Sementara itu, pada cabang yang sama di urutan ke-2 ditempati …
Selengkapnya »Santri Al-Irsyad Juarai Lomba Hafalan Hadits Tingkat ASEAN dan Pasifik
Jakarta (14/3) – Alhamdulillah segala puji hanyalah milik Allah Ta’ala, santri Pesantren Islam Al-Irsyad Tengaran berhasil meraih Juara I dan Juara II Lomba Hafalan Hadits dalam Musabaqah Hifdzul Qur’an wal Hadits (MHQH) Pangeran Sultan bin Abdul Aziz Alu Su’ud Tingkat ASEAN dan Pasifik ke-11 yang diselenggarakan pada tanggal 11-14 Maret 2019 …
Selengkapnya »PIA Juara 1 Nasional Lomba Hafalan Hadits
Jakarta (31/1) – Alhamdulillah, segala puji hanyalah milik Allah Ta’ala, Pesantren Islam Al Irsyad Tengaran meraih Juara 1 Nasional Lomba Hadits dalam Musabaqah Hifdzul Qur’an wal Hadits (MHQH) Pangeran Sultan bin Abdul Aziz Alu Su’ud Tingkat Nasional ke-11 yang diselenggarakan pada tanggal 28-31 Januari 2019 di Jakarta. Acara penutupan, sekaligus …
Selengkapnya »Hasil lomba tim MA Al Irsyad Tengaran dalam Kompetisi 3rd Islamic Festivals of Arts and Literatures (I-Flare #3) MATIQ Isy Karima
Dalam Kompetisi 3rd Islamic Festivals of Arts and Literatures (I-Flare #3) MATIQ Isy Karima, Karanganyar, yang diselenggarakan pada tanggal 14 Februari 2018, alhamdulillah tim MA Al-Irsyad Tengaran berhasil meraih beberapa prestasi sebagai berikut: Juara 1 Cerpen atas nama Abid Hafidz Juara 1 Khitobah atas nama Lukman Hakim Juara 2 Photography …
Selengkapnya »Hasil POPDA Madrasah Aliyah Al-Irsyad Tengaran
Dalam Pekan Olahraga Daerah (POPDA) 2018 yang diselenggarakan pada beberapa pekan yang lalu, Alhamdulillah jenjang pendidikan Madrasah Aliyah (MA) Al-Irsyad berhasil meraih sejumlah prestasi di tingkat Kabupaten Semarang: Berikut kami sampaikan daftar prestasi tersebut: Juara 1 Senam Alat (Hasby Giant) Juara 2 Senam Alat (Ibra Bagas) Juara 2 Senam Lantai …
Selengkapnya »Hasil POPDA SDITQ Al-Irsyad Tengaran
Dalam Pekan Olahraga Daerah (POPDA) 2018 yang diselenggarakan pada 25 – 27 Januari 2018 untuk tingkat kecamatan, dan 5 – 10 Februari 2018 untuk tingkat kabupaten, Alhamdulillah jenjang pendidikan SDITQ berhasil meraih sejumlah prestasi. Berikut kami sampaikan daftar prestasi tersebut: A. Tingkat Kecamatan Juara 1 Cab. Tenis Meja Putra Juara 1 …
Selengkapnya »SDITQ Al-Irsyad Tengaran Mendapat Akreditasi A
Alhamdulillah, segala puji bagi Allah, setelah menjalani serangkaian proses penilaian untuk perpanjangan akreditasi, Sekolah Dasar Islam Tahfidzul Qur’an (SDITQ) Al Irsyad Tengaran Kab. Semarang pada TP. 2017/2018 ini mendapatkan hasil akreditasi yang sangat memuaskan dengan nilai 94 predikat akreditasi A (Unggul). Tentulah semua hasil ini tak lepas dari anugerah dan …
Selengkapnya »