Pesantren Islam Al-Irsyad

Rencana Kunjungan Syaikh DR. Zaid Alu Qurun ke Pesantren Islam Al-Irsyad

Alhamdulillah, dengan nikmat Allah ta’ala Pesantren Islam Al-Irsyad selalu berupaya untuk meningkatkan kualitasnya di semua sisi. Utamanya perhatian yang terus menerus di bidang pendidikan, Dakwah dan Sosial. Termasuk di dalam memperhatikan jalinan ukhuwwah dan kerjasama tarbiyah dengan lembaga-lembaga pendidikan di dalam dan luar Negeri. Setelah kunjungan Dosen dan Guru Besar …

Selengkapnya »

Sobat! Kenali Dirimu

Oleh : Ust. Muhammad Arifin Badri, MA Alhamdulillah, sholawat dan salam semoga dilimpahkan kepada Nabi Muhammad, keluarga dan sahabatnya. Saudaraku! Anda pernah mendapat cobaan dihadapkan pada suatu keadaan sulit? Kebingungan mencari pekerjaan, atau tidak mampu membeli sebagian kebutuhan anda? Kala itu, anda hanya bisa melamun, berandai-andai dan membayangkan? Tidak jarang …

Selengkapnya »

Hentikan Datangnya Bencana

Oleh : Ust. Muhammad Arifin Badri, MA Alhamdulillah, shalawat dan salam semoga senantiasa dilimpahkan kepada Nabi Muhammad, keluarga dan sahabatnya, amiin. Saudaraku! Ucapkanlah : (إِنَّا لِلَّهِ وَإِنَّا إِلَيْهِ رَاجِعُونَ اللَّهُمَّ أْجُرْنِى فِى مُصِيبَتِى وَأَخْلِفْ لِى خَيْرًا مِنْهَا) “Sesungguhnya kami adalah milik Allah, dan kamipun kepada-Nya akan kembali. Ya Allah karuniakanlah …

Selengkapnya »

Semangat Sesaat ?

Oleh : Ust. Muhammad Arifin Badri, MA Alhamdulillah, shalawat dan salam semoga terlimpahkan kepada nabi Muhammad, keluarga dan sahabatnya. Luar biasa, masjid-masjid penuh, sampai sebagian jamaah terpaksa sholat di pelataran atau serambi masjid. Suatu pemandangan yang sangat menyejukkan pandangan setiap muslim. Masyarakat begitu antusias mengikuti setiap rangkaian shalat tarawih, dan …

Selengkapnya »

Dibutuhkan Segera…..

Dibutuhkan Segera….. Lowongan Pekerjaan 1 (19 April – 7 Mei 2010) Pesantren Islam Al-Irsyad Tengaran membutuhkan adanya karyawan baru untuk menduduki posisi: A.     1 orang perawat (Kode: PR) ·        Pendidikan minimal D3 Keperawatan ·        Sanggup bekerja dengan sistem shift B.     2 orang Guru Bela Diri (Kode: GBD) ·        Sanggup mendemonstrasikan ketrampilannya saat seleksi ·        Tidak …

Selengkapnya »

Lowongan Pekerjaan (10 Mei – 21 Mei 2010)

Dibutuhkan Segera… Lowongan Pekerjaan (10 Mei – 21 Mei 2010) Menyambut Tahun Pelajaran 2010/2011, Pesantren Islam Al-Irsyad Tengaran kembali membuka kesempatan kepada segenap kaum muslimin  untuk bergabung bersama kami untuk menduduki posisi: A.  1 Orang Perawat (Kode: PR) ·  Pendidikan minimal D3 Keperawatan ·  Sanggup bekerja dengan sistem shift B. 1 Orang Guru Matematika (Kode: …

Selengkapnya »

Study Banding Pesantren Islamic Centre Bin Baz Yogyakarta

Pesantren Islam Al-Irsyad Tengaran pada hari kamis tanggal 22 April 2010 kedatangan tamu asatidzah Islamic Centre Bin Baz Yogyakarta. Rombongan dipimpin oleh ustadz Mu’tashim, Lc dan beranggotakan 6 orang. Tujuan kedatangan dari rombongan ini adalah untuk study banding tentang pegelolaan manajemen Pesantren. Rombongan ini diterima oleh Mudir Pesantren ustadz Nafi’ …

Selengkapnya »